berita

Workshop Penanganan Dini Anak Berkebutuhan Khusus

 

Dalam meningkatkan pengetahuan dan kemampuan bagi kader BKB,Kader Pos Paud dan Kader Pokja II TP-PKK Kelurahan se-kecamatan Lowokwaru, pada hari Kamis tangga 29 September 2016 diselenggarakan Workshop Workshop Penanganan Dini Anak Berkebutuhan Khusus yang bertempat di Aula Kecamatan Lowokwaru Kota Malang yang dihadiri oleh 80 peserta.

Maksud dan tujuan dari Workshop tersebut adalah untuk meningkatkan pemahaman dan cara penanganan secara tepat terhadap anak-anak yang berkebutuhan khusus

Adapun narasumber acara workshop tersebut dari Pokja II TP-PKK Kota Malang dan Forum Komunikasi Keluarga Anak Dengan Kecacatan Kota Malang.

Adapun materi dari workshop tersebut bisa dilihat di bawah ini :

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *